Gemskul.com – Ngomongin karakter utama dalam suatu anime, banyak sekali tokoh anime yang misterius dengan menyembunyikan identitasnya.
Memang menjadi suatu keunikan dan memiliki sensasi tersendiri ketika ada tokoh utama dalam anime menyembunyikan identitas hingga kekuatannya tersendiri.
Karena dengan begitu nantinya akan menjadi karakter anime yang memiliki kekuatan terbaik dan mengecoh karakter lainnya.