Gemskul.com – Ars no Kyojuu atau yang dikenal dengan Giant Beasts of Ars sudah menyelesaikan debut musim pertamanya sejak 25 Maret 2023 lalu. Sekarang para penggemarnya sangat menantikan Ars no Kyojuu Season 2 untuk mengetahui lanjutan alur ceritanya.
Ars no Kyojuu mendapatkan adaptasi menjadi serial animasi dan digarap oleh Studio Asahi Production dengan total 12 episode. Pertama kali tayang pada tanggal 7 Januari 2023 yang lalu.