Friday, 07 Feb 2025

Cara Mengganti Background Mobile Legends (ML)

4 minutes reading
Tuesday, 9 Nov 2021 21:43 0 3407 Riswan Suandi

Mobile Legends merupakan games yang bergenre MOBA atau memiliki nama lengkap Multiplayer Online Battle Arena. Yang di kembangkan salah satu Publisher games dari China yang bernama Moonton.

Games ini menjadi sangat populer di semua kalangan masyarakat salah satunya di Indonesia, baik itu anak-anak, seorang remaja, pria dan bahkan wanita banyak yang memainkan games MOBA ini.

Namun, kebanyakan dari mereka akhir-akhir ini telah berhenti memainkan games Mobile Legends ini, mungkin karena dengan tampilannya yang begitu-gitu aja tidak memiliki perubahan.

Nah, kali ini saya akan memberikan cara bagaimana agar kamu tidak gampang bosan saat bermain game Mobile Legends, yaitu dengan cara mengubah background (latar belakang) dalam games tersebut.

Cara Mengganti Background Mobile Legends

Cara Mengganti Background Mobile Legends

Sebenarnya mengubah latang belakang Mobile Legends adalah salah satu opsi yang bisa kamu coba untuk membuat tampilan games tersebut lebih keren dan juga berbeda dari yang lainnya.

Kamu dapat mengganti picture (gambar) latar belakang tersebut dengan gambar kamu sendiri, atau dengan gambar-gambar sesuai selera kamu.

Tapi perlu diketahui, disini yang akan kamu ubah merupakan background (latar belakang) dimana hal ini bukan ketika kamu sedang berada dalam arena pertempuran, melainkan hanya ketika kamu masih berada di beranda.

Dan apakah hal ini merupakan suatu tindakan yang ilegal atau legal? Maka jawabanya, tindakan ink bisa dikatakan ilegal. Apakah akan berdampak pada akun Yang kamu miliki, misal nya di banned? Bisa saja hal itu terjadi. Sebab kamu harus menggunakan aplikasi ketiga untuk bisa mengubahnya.

Jadi sebelum kamu melakukan langkah untuk mengubah background Mobile Legends kamu, ada baiknya kamu mempertimbangkan hal ini. Dan saya tidak bertanggung jawab bila ada segala sesuatu yang terjadi pada akun Mobile Legend Yang kamu miliki. Misalnya seperti akun kamu Eror atau bahkan di Banned dan lain sebagainya.

Saya hanya menegaskan bahwa hal ini menjadi tanggung jawab diri kamu sendiri, karena saya hanya ingin memberitahu bagaimana cara mengubah background atau latar belakang yang ada pada games Mobile Legends kamu.

Nah, jika kamu sudah yakin dan memiliki niat untuk mengubah background Mobile Legends kamu. Mari kita simak beberapa langkah yang harus kamu lakukan berikut ini. Dan ada dua cara yang akan saya bagikan hari ini yaitu dengan menggunakan aplikasi khusus dan cara Yang kedua menggunakan file script.

Mengubah Background Mobile Legends Menggunakan Aplikasi Background Changer:

Pertama yang dapat kamu coba yaitu dengan menggunakan aplikasi Background Changer. Cara ini relatif mudah jika kamu membandingkan dengan cara menggunakan script, jadi cara ini sangat cocok untuk kamu yang menginginkan cara yang cepat. Lalu bagaimana caranya? Simak caranya berikut ini.

Langkah pertama, silahkan kamu siapkan terlebih dahulu gambar Yang ingin di jadikan background. Dan usahakan gambar tersebut memiliki resolusi tinggi atau HD dan juga dalam format PNG.

Kemudian kamu download aplikasinya Yang bernama Background Changer, kamu bisa mendapatkan aplikasi ini dengan mendownload di beberapa website yang menyediakannya.

Setelah di download kemudian instal, dan pastikan aplikasi tersebut terinstal dengan sempurna di perangkat kamu.

Kemudian kamu buka Aplikasinya dan tekan tombol ‘select background’ lalu pilih gambar yang akan di jadikan background dan tentunya sudah kamu siapkan sebelumnya.

Disini kamu bisa meng-tap salah satu gambar yang kamu inginkan. Setelah tahap ini selesai dan kamu telah memilih gambar Yang sesuai dengan selera kamu maka akan muncul notifikasi yang menunjukan pergantian background tersebut telah berhasil dilakukan.

Setelah ada notifikasi ‘Background Patch Success Click Setting Icon To Open’ tekan saja OK. Dan sekarang coba kamu buka games Mobile Legends yang ada di smartphone kamu dan lihat apakah backgroundnya berhasil diganti atau tidak.

Mengubah Background Mobile Legend menggunakan Script:

Selain cara di atas adapun cara ke-dua yang dapat kamu lakukan agar bisa mengubah background games Mobile Legends kamu, dan cara ini sebenarnya cukup mudah dan kamu juga akan memiliki banyak pilihan background nantinya, disini kamu hanya perlu memasang script khusus. Bagaimana caranya? Simak dibawah ini.

Pertama, silahkan kamu siapkan terlebih dahulu file scriptnya, kamu bisa mendapatkan script tersebut di berbagai website, karna saat ini banyak sekali website yang menyediakan hal tersebut.

Setelah kamu mendapatkan file script tersebut, biasanya file tersebut di kompres atau dalam format rar/zip, kamu hanya perlu meng-ekstraknya saja, yaitu menggunakan aplikasi tersedia di Google Play Store.

Setelah di extrak, kemudian buka aplikasi File Manager. Dan copy (salin) file script tersebut lalu paste di direktori atau folder. android -> data -> com.mobile.legends -> files -> dragon2017 -> assets -> UI -> android (SELSAI).

Setelah semuanya selesai, sekarang kamu coba buka games Mobile Legends kamu maka background di dalam games tersebut telah berubah.

Nah, itu tadi cara mengganti background (latar belakang) pada games Mobile Legends. Sekian dan terima kasih semoga bermanfaat dari saya.

https://motor138.com/ slot777 https://holdinoutforahero.org/ https://makhairulummah.sch.id/ slot gacor 2024 https://feb.staimuhblora.ac.id/ https://lppm.staimuhblora.ac.id/ https://pai.staimuhblora.ac.id/ https://mi.staimuhblora.ac.id/ https://kitab.chair-annizomiyah.ponpes.id/ https://spada.chair-annizomiyah.ponpes.id/ https://blogs.chair-annizomiyah.ponpes.id/ https://api.rsadhyatma.jatengprov.go.id/