Saturday, 07 Sep 2024

Cara Mendapatkan & Menggunakan Grand Collection Token Mobile Legends (ML)

2 minutes reading
Wednesday, 17 Nov 2021 00:01 0 1826 Riswan Suandi

Ini cara mendapatkan dan mendapatkan item Grand Collection Token di Mobile Legends, baik secara gratis maupun melakukan top up, kamu bisa mendapatkan skin Collector dengan harga yang lebih murah.

Grand Collection Token merupakan item yang bisa digunakan untuk draw pada Event Grand Collection, yang mana event ini selalu hadir dalam setiap bulannya.

Dalam Event Grand Collection akan hadir satu skin Collector terbaru, misalnya pada bulan November 2021 ini, kita kedatangan skin Lesley Collector.

Setiap bulannya, skin Collector akan berbeda, tentu ini menjadi konten utama dalam Mobile Legends untuk mendapatkan keuntungan dari para sultan.

Salah satu cara agar mendapatkan harga yang lebih murah adalah dengan memanfaatkan item Grand Collection Token, nah ini cara mendapatkan sekaligus menggunakannya.