Gemskul.com – Kapan M5 MLBB Dimulai? Ini menjadi satu pertanyaan yang paling banyak diperbincangkan sekarang. Mengingat MPL Indonesia sebentar lagi akan masuk ke tahap grand final yang tentunya sangat seru. M Series sendiri menjadi event world championship Series dari Moonton.
Semua pro player dari berbagai tim baik dari asia maupun eropa saling berkompetisi pada event ini. Tentu saja memiliki daya tariknya sendiri dan biasanya akan menghadirkan banyak inovasi baru, contohnya meta.