Gemskul.com – Kapan rilis anime Kyokou Suiri Season 3? Serial anime ini dengan nama In / Spectre merupakan anime bergenrekan Misteri, Demons, supernatural, Romance dan Shounen.
Season pertamanya tayang perdana pada 12 Januari 2020 dianimasikan oleh studio berpengalaman bernama Brains Base Studio yang juga telah memproduksi anime populer seperti Durarara!! dan Baccano.
Kemudian untuk season kedua tayang pada Januari 2023 walaupunpun sebelumnya anime musim keduanya sempat mengalami penundaan.
Debut pertamanya mendapatkan ulasan yang lumayan positif dari para pemirsanya, dan sekarang para penggemar sedang menantikan anime Kyokou Suiri season 3 lantas bagaimanakah tentang prospek pembaruannya? inilah yang kami ketahui sejauh ini!
Masih belum ada informasi lanjutan untuk Kyokou Suiri Season 3. Kami akan mengabarkan secara berkala jika anime ini sudah diumumkan pada masa mendatang.
Kyokou Suiri musim pertama tayang perdana pada 12 Januari 2020 dengan menampilkan 12 episode hingga selesai pada 29 Maret 2020.
Seperti yang kita ketahui anime ini didasarkan pada seri novel Jepang terbitan Kodansha yang ditulis oleh Kyo Shirodaira dan diIlustrasikan oleh Hiro Kiyohara. Tidak berhenti disitu adaptasi manganya pun dirilis pada tahun 2015 yang diilustrasikan oleh Chasiba Katase.
Sekarang untuk season 3 apakan memiliki bahan yang cukup? debut pertama hanya mengaptasi hampir enam volume yang ada sedangkan untuk jumlah materi secara keseluruhan seri novel ini pada 17 Maret 2020 telah menerbitkan volume ke 12 untuk itu season pertama menyisakan banyak sumber materi untuk musim berikutnya.
Selain itu season pertama tidak menampilkan keseluruhan cerita yang ada dan pada ending musim pertama ceritanya masih menggantung sehingga menjadi PR bagi anime season kedua untuk menjelaskannya.
Selanjutnya apabila mempertimbangkan pembaruan musim kedua dari kapabilitas piha studio.
Brain’s Base Studio sendiri adalah studio yang memiliki pengalaman untuk menciptakan anime series perseasonnya namun untuk perilisannya ditahun ini mereka masih disibukkan dengan berbagai anime baru yang hadir seperti debut Re:cycle of the Penguindrum, Fumetsu no Anata e.
Serta ia juga sedang disibukan dengan pembuatan dari anime barunya yang berjudul Duel Masters King! akan segera tayang pada akhir tahun ini.
Sedangkan Di akun Twitter resmi Crunchyroll, sebagai perusahaan yang terlibat dalam produksi debut pertama menyatakan bahwa anime Kyokou Suiri season 3 akan segera hadir di Crunchyroll!” Kata “segera” biasanya berarti tidak menunggu selama bertahun-tahun.
Mempertimbangkan dari fenomena di atas, kemungkinan tanggal rilis anime Kyokou Suiri season 3 akan dijadwalkan untuk paruh kedua tahun 2022.
Pada musim sebelumnya acara Kyokou Suiri menampilkan Kotoko dan Kuno dengan hubungan mereka yang telah berkembang ketitik dimana mereka benar-benar berpacaran dan bukan hanya sebatas status saja.
Saki-san berada diluar ancaman tetapi untuk sepupu Kuro yang lebih tua bernama Rikka Sakuragawa masih menimbulkan ancaman bagi dunia.
Namun Rikka sendiri telah bersembunyi sehingga Kuro dan Kotoko yang menemukan diri mereka memecahkan berbagai macam misteri supranatural, Dengan mengunjungi Kota Wisata bernama Totomizu tempat yang dimana ribuan ikan mulai memenuhi di garis pantai.
Satu-satunya petunjuk yang menyebabkan keanehan itu adalah boneka kayu misterius yang diklaim sebagai Yokai.
Sementara itu, Kotoko mendapati dirinya masuk ke sebuah Klub para pecinta misteri di sekolah. Seorang siswa bernama Manabu Amachi memanipulasi Kotoko untuk bergabung dengan Klub tersebut, Apa yang menjadi motif ia melakukan itu?
23 tahun setelah perampokan berakhir dengan pembunuhan seorang istri, kasus lawas ini dibuka kembali, Sang suami tiba-tiba memberi tahu ahli warisnya bahwa dia membunuh istrinya dan menyebarkan segala ceritanya bagaimana kronologis pembunuhan tersebut.
Meski kasus supernatural ini melibatkan Yokai, ahli warisnya juga memiliki rahasia sendiri untuk disimpan.
Setahun berlalu Kotoko dan Kuro masih belum bisa melacak Rikka, yang ternyata Rikka didapati telah berpindah ke apartemen yang harganya lebih terjangkau dikarenakan tempat itu terkutuk. Serangkaian kasus bunuh diri dimulai di komplek apartemen, tetapi apakah Rikka dapat lolos dari ancaman itu?
Sayangnya kita harus menunggu sampai season kedua dari anime ini rilis.
Itulah prospek anime Kyokou Suiri Season 3 dengan informasi ini semoga rasa penasaran penggemar bisa teratasi karena season kedua nya mendapatkan lampu hijau. Namun semuanya kembali pada para staff terkait jika sudah diumumkan secara resmi tanggal rilis nya kami akan segera memberitahukan pada pembaca sekalian. Terimakasih!