Gemskul.com – Jika kamu mencari cara agar membuat WhatsApp tidak terlihat online oleh pengguna lain, maka kamu sudah berada dalam artikel yang tepat. Kali ini kami akan mengulas cara mudah agar status online dalam aplikasi WhatsApp kamu tidak terlihat oleh pengguna WhatsApp lainnya. Sehingga nantinya akan memberikan kenyamanan juga privasi bagi kamu para pengguna aplikasi chatting satu ini.
Dengan lebih dari 2 miliar pengguna tentunya WhatsApp menjadi salah satu aplikasi chat yang sangat menarik digunakan, salah satunya di negara Indonesia ini, dimana mayoritas penggunaan aplikasi chat jatuh pada penggunaan WhatsApp. Tentunya dengan begitu whatsapp dinobatkan sebagai aplikasi chat nomor 1 yang populer penggunaannya di Indonesia. Maka, penting bagi kamu untuk bisa mengetahui segala fitur yang mampu meningkatkan kenyamanan dan privasi lama menggunakan aplikasi WhatsApp.
Dalam penggunaan aplikasi WhatsApp sendiri bekerja secara real time dimana ketika keuda pengguna dalam keadaan aktif dan mampu berbalas pesan, maka status dalam aplikasi WhatsApp atau kontak kamu akan terlihat online. Yang artinya kamu sedang membuka aplikasi WhatsApp. Namun, ketika kamu keluar dari aplikasi whatsapp maka orang lain akan melihat status whatsapp kamu menjadi offline atau tidak aktif. Maka, nantinya akan berubah status menjadi last seen.
Meskipun status online dan offline ini sangatlah informatif, namun disisi lain status ini kadang membuat kamu merasa tidak aman, dan berpikir bahwa kamu sedang tidak membuka WhatsAppp. Kamu bisa mengakalinya dengan menghilangkan status last seen, sehingga orang tidak akan melihat kamu online dalam jangka waktu tertentu. Nah, langsung saja berikut cara mudah untuk membuat WhatsApp tidak terlihat online.
Cara pertama yang bisa kamu lakukan adalah dengan melakukan setting last seen dalam aplikasi WhatsApp, setidaknya cara satu ini mampu menghilangkan informasi kapan kamu terakhir online. Mengingat WhatsApp Official tidak memiliki fitur yang mampu menyembunyikan status online secara real-time. Berikut langkah-langkah untuk mematikan fitur last seen yang bisa kamu coba guna menghilangkan status online-last seen tersebut.
Selain cara menggunakan fitur last seen kamu juga bisa memanfaatkan fungsi dari fitur Airplane,sehingga status online dari akun WhatsApp kamu tidak akan bisa dilihat orang lain. Blekrut langkah-langkah yang bisa kamu coba dna praktikan.
Berikutnya kamu juga bisa menghilangkan tanda checklist biru dari aplikasi WhatsApp, beriku cara yang bisa kamu coba dan praktikan nantinya.
Demikian cara yang bisa kamu lakukan untuk membuat akun WhatsApp kamu tidak terlihat online, dengan menggunakan beberapa metode dan cara diatas maka orang akan berpikir jika kamu tengahan offline dalam aplikasi WhatsApp. Semoga informasi dalam artikel kami kali ini bermanfaat dan selamat mencoba.