Gemskul.com – Apakah kamu ingin melakukan siaran langsung atau live game pada platform Snack Video? Tenang saja karena Gemskul akan membagikan bagaimana cara live game Snack Video dengan mudah.
Sama seperti Aplikasi Platform Video lainnya, Snack Video juga memiliki fitur untuk melakukan siaran langsung atau live streaming. Dengan fitur ini kamu bisa berinteraksi dengan pengguna dan berpotensi menaikan engagement.
Buat kamu yang penasaran dan ingin mengetahui bagaimana cara melakukan streaming konten game pada platform Snack Video, Yuk langsung saja simak pembahasan lengkapnya di bawah ini!
Sebelum itu perlu kamu ketahui terlebih dahulu bahwa ada Syarat agar bisa melakukan Live Streaming pada platform Snack Video.
Syaratnya adalah kamu harus memiliki minimal 100 followers terlebih dahulu. Setelah syarat ini terpenuhi otomatis fitur Siaran Langsung akan terbuka. Kamu bisa mulai menggunakannya.
Namun perlu kamu ingat juga bahwa Snack Video juga memiliki kebijakan privasi yang harus kamu patuhi. Usahakan saat live tidak melanggar kebijakan tersebut untuk menghindari terjadinya pelanggaran.
Bahkan hukuman terberat karena melanggar kebijakan privasi tersebut adalah bisa membuat Akun Snack Video kamu terkena Banned secara permanen.
Setelah memenuhi pesyaratan kamu bisa mulai melakukan siaran langsung. Caranya bisa kamu ikuti langkah-langkah berikut ini:
Bagaimana sangat mudah bukan? Setelah klik mulai siaran otomatis room live streaming kamu akan terbuka secara publik dan tampil untuk pengguna Snack Video lain. Usahakan untuk memberikan deskripsi live game nya yang menarik. Jangan lupa juga menggunakan Thumbnail yang unik agar memancing banyak orang untuk melihat live game kamu.
Akhir Kata
Nah itulah penjelasan lengkap mengenai cara live game snack Video dari Gemskul. Semoga bermanfaat dan bisa membantu kamu untuk lebih mengetahui fitur live streaming Snack Video. Beserta cara menggunakannya. Terimakasih!