Gemskul.com – Cara live streaming Mobile Legends di PC dan HP bisa dilakukan dengan mudah, terutama bagi kamu yang ingin mencoba menjadi seorang streamer, simak ulasannya dibawah ini.
Saat ini, banyak streamer yang gemar mencoba bermain game Mobile Legends, alih-alih menghabiskan waktu untuk bermain game, dengan melakukan live stream kamu bisa menghasilkan uang tambahan.
Bahkan banyak streamer game yang saat ini sudah memiliki banyak penghasilan dari bermain game saja. Dan salah satu game yang banyak dijadikan sebagai konten adalah game Mobile Legends.
Kamu harus tahu cara live streaming Mobile Legends di PC dan HP untuk memulai karir kamu dalam menjadi streamer, silahkan simak tutorial selengkapnya sebagai berikut.
Langsung saja berikut ini merupakan tutorial untuk cara live streaming Mobile Legends di PC dan HP yang bisa kamu ikuti.
Biasanya banyak streamer Mobile Legends yang melakukan streaming menggunakan aplikasi Streamlabs, dimana aplikasi ini menyajikan template khusus streamer dan memudahkan kamu dalam melakukan streaming.
Kamu bisa menonton video diatas atau mengikuti langkah dibawah ini:
Oh iya, mensetting Streamlabs mungkin akan memiliki langkah yang panjang, jadi pastikan kamu melihat tutorialnya melalui video ya.
Untuk melakukan live streaming di Mobile Legends dengan menggunakan HP saja bisa dilakukan dengan menggunakan aplikasi, namun biasanya menggunakan HP memiliki keterbatasan dalam webcam atau template yang kurang menarik seperti pada PC.
Melakukan live streaming bermodalkan HP biasanya memiliki gameplay bermain saja, dengan microphone yang aktif dan webcam alakadarnya menggunakan kamera depan.
Nah untuk melakukan streaming kami akan memberikan satu tutorial menggunakan aplikasi Streamlabs versi Android atau iOS, namun kamu juga bisa menggunakan aplikasi serupa lain seperti Omlet Arcade, Nextplay dan lainnya.
Berikut cara streaming Mobile Legends di HP menggunakan Streamlabs.
Pastikan kamu menonton video diatas agar tutorial dapat lebih mudah, pasalnya menghubungkan aplikasi Streamlabs dengan channel Youtube atau Fanspage Facebook terbilang cukup rumit.
Demikian diatas merupakan tutorial mengenai bagaimana cara live streaming Mobile Legends di PC dan HP. Selalu konsisten dalam melakukan streaming agar konten kamu banyak disukai dan bisa menghasilkan uang dari bermain game.