Gemskul.com – Bagaimana cara mengganti akun ML yang tidak bisa diganti di Mobile Legends? Mobile Legends? Seperti yang kamu ketahui, Mobile Legends merupakan game MOBA yang sangat populer di perangkat Mobile.
Dimana game ini banyak dimainkan terutama di Asia Tenggara, selain itu sudah banyak turnamen Esports dengan game Mobile Legends yang membuat popularitasnya semakin tinggi.
Pada game Mobile Legends, terdapat sebuah akun yang bisa kamu gunakan, pengguna bisa mengganti atau menghapus akun Mobile Legends dengan mudah.
Lantas bagaimana sih cara mengganti akun ML yang tidak bisa diganti di Mobile Legends? Kamu bisa menyimak dan mengikuti langkah-langkah yang akan kami dijabarkan sebagai berikut.
Jika kamu mengalami masalah akun ML yang tidak bisa diganti, kamu bisa menghapus semua data dalam smartphone, agar data akun sebelumnya dapat dihapus secara paksa.
Penyebabnya dikarenakan data akun dalam smartphone terutama Mobile Legends tidak akan menghilang walaupun kamu menghapusnya dengan cara reset data melalui Settings ataupun menghapus dan menginstall kembali game Mobile Legends.
Lalu bagaimana agar akun ML sebelumnya yang tidak bisa diganti dapat login menggunakan akun ML lain?
Solusinya, kamu harus melakukan reset pabrik atau membersihkan smartphone ke Pengaturan Awal. Dimana cara ini memungkinkan data akun dalam game Mobile Legends bisa bersih dari akun lama.
Yang harus kamu perhatikan adalah dengan dengan membackup data smartphone kamu terlebih dahulu sebelum mereset ke Setelan Pabrik.
Kemudian install kembali game Mobile Legends, dan mainkan hingga level 8, terakhir silahkan login kembali dengan Akun ML yang baru.
Demikian diatas merupakan tutorial mengenai bagaimana cara mengganti akun ML yang tidak bisa diganti di Mobile Legends. Semoga bermanfaat dan sampai jumpa!