Sunday, 07 Jul 2024

Cara Menghilangkan Rekomendasi Aplikasi di HP Xiaomi

2 minutes reading
Thursday, 1 Jun 2023 01:32 0 337 Riswan Suandi

Sebenarnya caranya cukup mudah dan bisa kamu lakukan dengan cepat. Namun karena kebanyakan pengguna masih awam, kami akan berikan tutorial atau langkah-langkahnya dengan lengkap. Berikut caranya!

  1. Buka Hp Xiaomi kamu
  2. Pada Menu Home Screen atau Laman Utama, Kamu bisa Masuk ke bagian Folder. Dimana Folder ini sering muncul iklan rekomendasi aplikasi nya.
  3. Disana terdapat dua opsi, Pertama Mengedit nama Folder dan yang kedua Opsi untuk menonaktifkan rekomendasi aplikasi.
  4. Gunakan Opsi Menontaktifkan Rekomendasi Aplikasi dengan menekan toggle button ke posisi nonaktif.
  5. Restart Hp Xiaomi
  6. Selesai, Iklan Rekomendasi Aplikasinya sudah hilang.

Bagaimana sangat mudah bukan? Silahkan kamu pahami dan ikuti langkah-langkahnya dengan benar. Setelah restart Hp dan kamu cek kebagian folder yang sebelumnya terdapat iklan, pasti setelahnya sudah hilang.