Gemskul.com – Kapan rilis anime Joshikousei no Mudazukai Season 2? Serial ini juga dikenal dengan judul Wasteful Days of High School Girl. Merupan anime Komedi dan School yang didasari dari seri manga seinen, diciptakan oleh Bino.
Seri manga ini diterbitkan pertama kali oleh Kadokawa Shoten melalui sebuah majalah bernama Niconico Seiga pada tahun 2014.
Lima tahun setelah manga ini terbit pihak Studio Passione mengadaptasikan manga kedalam anime, selanjutnya season pertama tayang pada 2019 lalu, acara ini ditayangkan di berbagai saluran di Jepang dan di seluruh dunia.
Season pertama berhasil mendapatkan ulasan yang positif di beberapa platform streaming internasional, sehingga sejak berakhirnya debut pertama para penggemar banyak yang penasaran tentang prospek anime Joshikousei no Mudazukai season 2.
Nah jika itu kamu, inilah yang kami mengenai pembaruan anime Joshikousei no Mudazukai Season 2.