Gemskul.com – Berapa umur Wanwan Mobile Legends? Wanwan sepertinya merupakan nama yang unik, namun tahukah kamu bahwa nama ini juga unik di dalam game Mobile Legends.
Wanwan Mobile Legends merupakan hero dengan role Marksman di Mobile Legends yang dirilis pada 26 November 2019. Hero ini cukup sulit untuk digunakan pemula, terutama skill ultimate-nya yaitu Crossbow of Tang.